Sudah 27 Kasus GHPR Terjadi di Kaur, Tahun Lalu capai 90 Kasus

Jumat 25 Apr 2025 - 22:16 WIB
Reporter : Rusman Afrizal
Editor : Ade Haryanto

Di tahun 2024 yang lalu jumlah kasus GHPR yang menyerang warga Kabupaten Kaur juga cukup tinggi. 

Sejak Januari hingga Desember jumlah kasus yang masuk ke dalam rekapan Dinkes Kaur melalui masing-masing Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) mencapai 90 kasus.

Kasus paling banyak melonjak pada pertengahan tahun sejak Juli hingga Desember, juga sama seperti tahun-tahun sebelumnya. 

Kecamatan Tanjung Kemuning masih menjadi salah satu wilayah paling banyak kasus GHPR, bahkan masih menjadi rabies centernya Provinsi Bengkulu dengan jumlah kasus GHPR hampir 50.

"Tahun lalu 90 kasus GHPR, paling banyak masih di wilayah Kecamatan Tanjung Kemuning," katanya. 

 

Kategori :