Jelang Idul Adha, Pemkab Seluma Usulkan 900 Dosis Vaksin PMK
Editor: Ade Haryanto
|
Selasa , 29 Apr 2025 - 22:16
VAKSIN: Dinas Pertanian saat melakukan vaksinasi hewan ternak.--zulkarnain/rb
BACA JUGA:201 SR Gratis Telah Terpasang, Target Pasang 500 SR
“Gejalanya sangat khas. Sapi biasanya tidak mau makan karena sariawan di mulut, keluar air liur terus-menerus, dan kesulitan berjalan. Kalau tidak cepat ditangani, kondisi ini bisa berakibat fatal dan berpotensi menyebar ke hewan lainnya,” pungkas Hendry.