Mobnas untuk Mudik, Pemprov Tunggu Kebijakan Presiden
Editor: Riky Dwiputra
|
Minggu , 16 Mar 2025 - 22:21

H. Helmi Hasan, SE --reno/rb
“Untuk mudik gratis awalnya 100 tiket, tapi sekarang ada 150 tiket. Mudah-mudahan ke depan terus nambah lagi,” jelas Helmi.
Sementara untuk pendaftarannya sendiri bisa dilakukan dengan mengunjungi kantor PO Putra Raflesia yang berada di Jalan Pangeran Natadirja KM 6,5. Untuk keberangkatannya sendiri direncanakan dilepaskan serentak oleh Gubernur Bengkulu pada 24 Maret 2025 mendatang.