Punya Risiko Masalah Kesehatan! Berikut 7 Ras Kucing dengan Umur Pendek

Kucing burmilla. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--
BACA JUGA:Apakah Kucing Ingat Jalan Pulang Saat Tersesat? Berikut 3 Faktanya!
Dengan perawatan yang tepat, maka kucing Burmilla dapat hidup dengan bahagia dalam rentang hidup 7 hingga 12 tahun.
3. Ras maine coone
Dikutip dari laman iNaturalist, maine Coon merupakan salah satu ras kucing terbesar dan paling populer di dunia.
Rata-rata usia mereka sekitar 12,5 tahun, tetapi usia harapan hidupnya bervariasi antara 9 - 13 tahun.
Kucing ini cenderung memiliki nafsu makan yang baik, sehingga pemilik perlu mengawasi porsi makan.
BACA JUGA:Mirip Kucing Domestik! Berikut 5 Fakta Unik Musang Tenggalung
Selain itu, memastikan maine coone mendapatkan cukup aktivitas fisik untuk mencegah obesitas.
Maine coone rentan terhadap kondisi seperti hip dysplasia, yang dapat mempengaruhi mobilitas dan kualitas hidup mereka.
Kucing Maine Coon juga dapat mengalami masalah ginjal, termasuk penyakit ginjal kronis, yang umum terjadi pada kucing yang lebih tua.
Namun demikian, penting bagi pemilik Maine Coon untuk memberikan perawatan yang baik, termasuk diet seimbang, pemeriksaan kesehatan rutin dan perhatian terhadap tanda-tanda penyakit.
Hal ini untuk memastikan maine coone hidup sehat dan bahagia.
BACA JUGA:Punya Peliharaan Kucing dan Anjing dalam Satu Rumah? Berikut 4 Tips Mengakurkannya!
4. Ras scottish fold
Dikutip dari laman iNaturalist, kucing Scottish Fold dikenal rentan terhadap penyakit osteochondrodysplasia.