Menilik 4 Burung Puyuh Berjambul dari Genus Callipepla

Callipepla gambelii. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--

Dikutip dari laman iNaturalist, Callipepla californica yang lebih dikenal sebagai California quail, adalah burung yang menarik dengan berbagai karakteristik unik. 

BACA JUGA:Punya Penglihatan Tajam! Berikut 4 Fakta Unik Mata Burung Hantu

BACA JUGA:Wow! Berikut 5 Mamalia yang Bisa Bertahan Hidup Tanpa Minum Air

Panjang tubuh callipepla californica sekitar 24 - 27 cm dan dengan berat tubuhnya sekitar 150 - 190 gram. 

Habitat alami callipepla californica meliputi padang rumput, hutan terbuka, semak belukar, dan bahkan area perkotaan yang berdekatan dengan desa.

Makanan utama California quail terdiri dari biji-bijian, dedaunan, buah beri dan serangga.

Hal ini menunjukkan bahwa callipepla californica adalah omnivora.

BACA JUGA:Ada di Indonesia! Berikut 5 Burung Paling Berbahaya di Dunia

BACA JUGA:Makanan Tergantung Musim! Berikut 6 Fakta Unik Sable, Mamalia Kecil yang Hidup di Permukaan Tanah

Walaupun ukurannya kecil, callipepla californica memiliki kemampuan berlari yang mengesankan, dapat mencapai kecepatan hingga 64 kilometer per jam.

Populasi callipepla californica diperkirakan antara 1 - 3,8 juta ekor di alam liar, sehingga mereka dikategorikan sebagai spesies berisiko rendah (least concern) oleh IUCN. 

Keberadaan callipepla californica yang stabil di berbagai habitat membuat California quail menjadi salah satu burung yang mudah dijumpai di wilayah asalnya dan di tempat-tempat di mana mereka diperkenalkan.

2. Callipepla gambelii

BACA JUGA:Punya Penampilan Mencolok! Berikut 5 Burung Endemik Indonesia

BACA JUGA:Mamalia Herbivora! Berikut 5 Fakta Unik Dugong, Bisa Hidup Puluhan Tahun

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan