Gas LPG Subsidi Mulai Langka, Ini Tanggapan dan Langkah dari Bupati Seluma

Menjelang Lebaran, kebutuhan gas LPG subsidi 3 kg di Kabupaten Seluma mengalami peningkatan signifikan.--Izul

BACA JUGA:Operasi Pekat Malam Ketiga, Datangi Warem hingga Bubarkan Remaja Minum Tuak

"Gas mulai langka mas dari sepekan lalu, kalau pun saya dapat harganya gila-gilaan dari normalnya," keluh Wardi.

Sementara itu, Direktur PT. Seluma Mitra Gas, Esti Suzana mengaku pada Sabtu siang lalu telah melaksanakan operasi internal berupa supply gas lpg 3kg di beberapa pangkalan.

Rinciannya yakni Kelurahan Bunga Mas Kecamatan Seluma Timur 70 tabung, pangkalan Kelurahan Pasar Tais 60 tabung, pangkalan Kelurahan Lubuk Lintang 50 tabung, pangkalan Desa Tangga Batu Kecamatan Seluma Selatan 65 tabung, dan pangkalan di Desa Padang Genting Kecamatan Seluma Selatan 65 tabung.

"Sabtu lalu kami sudah laksanakan operasi internal di pangkalan, dan sudah kita supply kebutuhan gasnya," ujar Esti Suzana.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan