Kenapa Hitam Tidak Termasuk Warna Menurut Fisika? Berikut 3 Faktanya

Hitam. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--

Dikutip dari laman The Naked Scientist, dalam sains, warna dihasilkan dari cahaya yang dipantulkan oleh objek dan ditangkap oleh mata manusia. 

Pada saat sebuah objek tampak berwarna, itu berarti objek tersebut memantulkan gelombang cahaya tertentu dan menyerap gelombang lainnya.

Hitam, di sisi lain, adalah kondisi di mana objek menyerap hampir semua spektrum cahaya yang mengenai permukaannya.

Sehingga tidak ada cahaya yang dipantulkan kembali ke mata kita. 

BACA JUGA:Ditemukan sejak Abad ke-19! Berikut 5 Fakta Hujan Asam, Dampaknya Sangat Mengerikan

BACA JUGA:Sering Mengikuti Hewan Ternak! Berikut 5 Fakta Unik Burung Kerak Kerbau

Dengan kata lain, hitam tidak memancarkan atau memantulkan cahaya dalam spektrum tampak, sehingga tidak dapat dilihat sebagai warna.

Dalam konteks ini, hitam bisa dianggap sebagai "ketiadaan warna" karena tidak ada cahaya yang dapat ditangkap oleh mata kita. 

Maka dari itulah, dalam definisi warna yang berbasis pada interaksi cahaya dan penglihatan, hitam tidak termasuk sebagai warna.

3. Hitam tetap digolongkan sebagai warna dalam definisi lain

BACA JUGA:Planet Keenam dari Matahari! Berikut 5 Fakta Unik Saturnus

BACA JUGA:Si arsitek alam! Berikut 5 Fakta Unik Tikus Kesturi

Dikutip dari laman Verywell Mind, warna hitam memiliki makna dan definisi yang kompleks, tergantung pada perspektif yang digunakan. 

Dalam fisika, hitam sering dianggap sebagai ketiadaan warna atau cahaya.

Hal ini karena ia menyerap semua panjang gelombang cahaya dan tidak memantulkan satu pun. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan