Hidup Berkelompok! Berikut 5 Fakta Unik Domba Dall

Jumat 25 Apr 2025 - 11:52 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Hal ini termasuk kemampuan untuk bergerak dengan lincah di medan yang terjal dan kemampuan untuk bertahan dalam suhu yang ekstrem. 

Domba dall adalah hewan sosial yang biasanya hidup dalam kelompok dan pola migrasi mereka mengikuti perubahan musim dan ketersediaan makanan.

3. Domba dall Hidup berkelompok sesuai dengan jenis kelamin

BACA JUGA:Mamalia Raksasa! Berikut 5 Fakta Unik Giant Anteater, Pemakan Semut

Dikutip dari laman Animalia, domba dall dikenal sebagai hewan sosial yang cenderung hidup dalam kelompok. 

Adapun struktur sosial domba dall sering kali dipisahkan berdasarkan jenis kelamin. 

Dalam kawanan domba jantan, biasanya terdapat domba jantan yang lebih tua yang mendominasi.

Sementara domba jantan muda cenderung tidak berinteraksi dengan domba betina kecuali saat musim kawin.

BACA JUGA:Besarnya Ganas! Berikut 5 Fakta Mamalia Herbivora yang Kecilnya Menggemaskan

Sedangkan kawanan domba betina lebih beragam, sering kali mencakup domba betina dewasa, anak-anak domba dan kadang-kadang domba jantan remaja. 

Adapun interaksi dalam kelompok ini penting untuk perkembangan sosial dan pembelajaran, serta untuk menjaga keamanan dari predator. 

Kehidupan berkelompok tersebut juga membantu domba dalam mencari makanan dan menjaga kehangatan, terutama di lingkungan yang keras.

4. Menjilat mineral di alam

BACA JUGA:Mamalia Mirip Babi! Berikut 5 Fakta Unik Chacoan Peccary

Dikutip dari laman Animalia, domba dall adalah spesies domba liar yang ditemukan di daerah pegunungan di Alaska dan Kanada. 

Domba dall dikenal dengan bulu putihnya yang khas dan tanduk melingkar yang dimiliki oleh jantan. 

Kategori :