Feses Berupa Pasir! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Kakatua

Minggu 27 Apr 2025 - 12:21 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Dikutip dari laman Barrier Reef, dengan kemampuan untuk hidup di kedalaman 1-25 meter, ikan kakatua dapat ditemukan di berbagai habitat seperti terumbu karang tropis dan padang lamun di seluruh dunia.

Perilaku ikan kakatua yang aktif di siang hari dan bersembunyi di pasir atau celah-celah batu setelah tengah malam menunjukkan strategi bertahan hidup yang cerdas. 

Pembuatan kepompong transparan dari lendir sebelum tidur adalah salah satu contoh adaptasi yang luar biasa. 

Adapun lendir ini tidak hanya melindungi mereka dari parasit seperti isopoda, tetapi juga membantu menyamarkan bau mereka dari predator malam seperti belut morai dan hiu. 

BACA JUGA:Dilengkapi Elektroreseptor! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Dayung Amerika

BACA JUGA:Sering Dikira Dugong! Berikut 6 Fakta Unik Lembu Laut, Mamalia Gemoy Pemakan Rumput

4. Menghasilkan pasir

Dikutip dari laman Animalia, ikan kakatua memiliki peran penting dalam ekosistem terumbu karang. 

Dengan kemampuan ikan kakatua untuk mengunyah karang dan mengekstrak nutrisi, ikan kakatua tidak hanya mendapatkan makanan.

Namun demikia juga berkontribusi pada pembentukan pasir di lingkungan laut. 

BACA JUGA:Berwarna Cerah! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Damsel Hitam

BACA JUGA:Mamalia Raksasa! Berikut 5 Fakta Unik Giant Anteater, Pemakan Semut

Proses ini membantu menjaga keseimbangan ekosistem terumbu karang, karena pasir yang dihasilkan dapat digunakan untuk membangun dan memperbaiki habitat bagi berbagai spesies laut lainnya.

5. Ikan kakatua, menjaga kesehatan terumbu karang

Dikutip dari laman Animalia, ikan kakatua memiliki peran yang sangat penting dalam menjaga keseimbangan ekosistem terumbu karang. 

Dengan memakan alga, ikan kakatua membantu mencegah pertumbuhan alga yang berlebihan yang dapat merusak karang dan mengganggu kehidupan laut lainnya.

Kategori :