Anti Busuk! Berikut 6 Cara Kaktus Bertahan Meski Jarang Kena Air

Kaktus. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--
Sebagai gantinya, batang kaktus berfungsi sebagai organ fotosintesis, menyimpan air dan melakukan proses fotosintesis.
Kaktus juga memiliki sistem akar yang luas dan dangkal.
Hal inilah yang memungkinkan kaktus untuk menyerap air dengan cepat saat hujan turun, meskipun hanya dalam jumlah kecil.
BACA JUGA:7 Tanaman yang Bisa Dijadikan Obat Alami, Nomor 1 Bisa Menyembukan Asam Lambung
Terdapat beberapa spesies kaktus bisa menyimpan air dalam jaringan batangnya selama berbulan-bulan.
5. Kaktus tidak rentan terhadap jamur dan bakteri
Dikutip dari laman britannica, kaktus memiliki adaptasi yang unik untuk bertahan hidup di lingkungan yang kering dan ekstrem.
Selain lapisan lilin yang berfungsi sebagai penghalang terhadap infeksi, maka kaktus juga memiliki beberapa mekanisme lain yang membantu mencegah pembusukan dan serangan mikroorganisme.
Batang kaktus biasanya tebal dan berisi jaringan penyimpanan air yang membantu tanaman bertahan dalam kondisi kering.
BACA JUGA:Bisa Menjaga Kesehatan Ginjal, Ini Manfaat Tanaman Kumis Kucing Untuk Kesehatan
Struktur ini juga mengurangi kelembapan di permukaan, sehingga mengurangi kemungkinan pertumbuhan jamur dan bakteri.
Kaktus memiliki sistem akar yang dangkal namun luas, yang memungkinkan mereka untuk menyerap air dengan cepat saat hujan.
Namun demikian, akar ini juga tidak terendam dalam air, yang mengurangi risiko pembusukan akar.
Kaktus memiliki stomata yang dapat menutup untuk mengurangi kehilangan air.
Dengan mengurangi transpirasi, kaktus menjaga kelembapan internal dan menghindari kondisi lembap yang dapat mendukung pertumbuhan mikroorganisme.