Momen Safari Ramadan, Bupati Teddy Rahman Tak Sabar Jumpa Warga Seluma

SAFARI: Bupati Seluma Teddy Rahman saat momen perayaan idul adha tahun lalu. ZULKARNAIN/RB--

Pemkab Seluma berharap kegiatan Safari Ramadan tahun ini berjalan lancar dan tetap memberikan manfaat besar bagi masyarakat, khususnya untuk mendukung operasional rumah ibadah dan mempererat hubungan antara pemerintah dan masyarakat.

“Masjid-masjid yang akan dikunjungi berdasarkan usulan dari kecamatan. Masing-masing kecamatan diminta mengajukan tujuh masjid untuk dikunjungi selama Safari Ramadan,” tutup Supardi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan