Mulai Terapkan Outsourcing, Kejari Bengkulu Tengah Utamakan Perusahaan Lokal

Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Bengkulu Tengah pada saat ini sudah menerapkan outsourcing.--Jeri Yasprianto
Tentu dengan kita bekerja sama dengan perusahaan lokal, akan memberikan dampak perekonomian,” sampainya.
Firman tak memungkiri jika ada beberapa perusahaan yang menawarkan proposal kerja sama ke Kejari Bengkulu Tengah terkait tenaga outsourcing ini.
Namun ia menyatakan dengan tegas untuk menolak perusahaan yang bukan berdomisili di Kabupaten Bengkulu Tengah.
“Kalau beberapa perusahaan ada yang memasukkan proposal ke kita untuk bekerja sama kepada kita, tetapi langsung saya tolak, karena kita sudah berkomitmen untuk memberdayakan pelaku usaha lokal,” demikian Firman.