Mobnas untuk Mudik, Pemprov Tunggu Kebijakan Presiden

Minggu 16 Mar 2025 - 22:21 WIB
Reporter : RENO DWI PRANOTO
Editor : Riky Dwiputra

Sementara untuk pendaftarannya sendiri bisa dilakukan dengan mengunjungi kantor PO Putra Raflesia yang berada di Jalan Pangeran Natadirja KM 6,5. Untuk keberangkatannya sendiri direncanakan dilepaskan serentak oleh Gubernur Bengkulu pada 24 Maret 2025 mendatang.

 

Kategori :