Kenapa Hitam Tidak Termasuk Warna Menurut Fisika? Berikut 3 Faktanya

Sabtu 15 Mar 2025 - 16:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Pandangan tersebut bertahan selama ribuan tahun hingga Newton melakukan eksperimen yang lebih sistematis. 

Dalam bukunya "Opticks," Newton menjelaskan bahwa warna bisa dihasilkan dari pembiasan cahaya melalui prisma, yang mengungkapkan spektrum warna yang dikenal sebagai ROYGBIV (Merah, Jingga, Kuning, Hijau, Biru, Indigo dan Violet). 

Adapun penemuan ini menunjukkan bahwa warna bukan hanya hasil dari pencampuran, tetapi juga merupakan fenomena fisik yang berkaitan dengan sifat cahaya.

Newton juga menekankan bahwa cahaya adalah bentuk radiasi elektromagnetik yang memiliki frekuensi, energi dan panjang gelombang tertentu.

BACA JUGA:Tidak Kenal Musim! Berikut 5 Fenomena Alam yang Menyebabkan Timbulnya Salju

BACA JUGA:Ramah Lingkungan! Berikut 5 Fakta Unik Kenaf, Tumbuhan Sumber Serat

Panjang gelombang ini berkisar antara 380 - 750 nanometer, yang merupakan rentang yang dapat dilihat oleh mata manusia. 

Dengan demikian, warna yang kita lihat merupakan hasil dari interaksi cahaya dengan objek, di mana cahaya dipantulkan atau diserap dan kemudian ditangkap oleh sel-sel sensitif di mata kita.

Warna merupakan hasil dari pantulan gelombang cahaya yang dapat ditangkap oleh mata manusia.

Adapun pemahaman ini telah berkembang dari pandangan filosofis menjadi penjelasan ilmiah yang lebih kompleks. 

Proses tersebut menunjukkan bagaimana ilmu pengetahuan terus berkembang seiring dengan penemuan dan eksperimen yang dilakukan oleh para ilmuwan.

BACA JUGA:Fenomena Alam: Gerhana Matahari Total Jelang Lebaran, Begini Dampaknya

BACA JUGA:Mengandung Racun Mematikan! Berikut 5 Fakta Unik Bunga Fire Lily

2. Hitam tidak termasuk sebagai warna dalam fisika

Dikutip dari laman The Naked Scientist, dalam sains, warna dihasilkan dari cahaya yang dipantulkan oleh objek dan ditangkap oleh mata manusia. 

Pada saat sebuah objek tampak berwarna, itu berarti objek tersebut memantulkan gelombang cahaya tertentu dan menyerap gelombang lainnya.

Kategori :