Seleksi Paskibraka Digelar Setelah Lebaran, Badan Kesbangpol Tunggu Hasil Refocusing Anggaran
![](https://harianrakyatbengkulu.bacakoran.co/upload/7c10ab1456192785017b0fda95abe094.jpeg)
PASKIBRAKA: Anggota Paskibraka tahun 2024 saat melaksanakan penaikan bendera merah putih pada saat perayaan HUT Kemerdekaan RI.-foto: jeri/koranrb.id-
Lanjut Andi, pada tahun 2025 ini kebutuhan Paskibraka yang akan mewakili Kabupaten Bengkulu Tengah untuk mengikuti seleksi Paskibraka Provinsi sebanyak 5 pasang atau 10 orang. Terdiri 5 laki-laki dan 5 perempuan.
Untuk seleksi di tingkat provinsi diperkirakan pada bulan Mei 2025 mendatang.
“Kalau untuk seleksi tingkat kabupaten membutuhkan 16 pasang yang terdiri dari 32 orang dengan laki-laki 16 orang dan perempuan 16 orang. Yang pasti kami berharap, banyak peserta yang mengikuti seleksi Paskibraka tahun ini,” tutup Andi.