Diduga Berkelahi Kondisi Mabuk, Pelajar di Kota Bengkulu jadi Korban Penyerangan OTD

Jumat 18 Apr 2025 - 22:19 WIB
Reporter : Wesjer Tourindo
Editor : M. Rizki Amanda Lubis

Namun sebelum polisi datang dan korban sudah melarikan diri Evi bersama warga sekitar mengecek TKP memang ada banyak darah di depan Toko.

BACA JUGA: Porprov Bengkulu 2025 Diundur September Mendatang, Ini Penjelasan KONI Bengkulu

BACA JUGA:Masih Ada Guru Belum Terima TPG Triwulan I, Ketua PGRI: Dinas Dikbud Mesti Tindaklanjuti

Selain darah di TKP juga ada Sandal satu pasang dan ada satu unit sepeda motor merek Scoopy di dalam box motor ada dua unit telepon genggam.

"Sebelum polisi dan kami mengecek juga di lokasi keributan ada bungkusan tuak yang dimasukan didalam kantong plastik hitam, ada puluhan puntung rokok merek Luffman, satu unit sepeda motor dan dua unit telpon genggam disepeda motor tersebut, satu jam setelah kejadian polisi baru tiba, " tutup Hamidi.

Kategori :