Bukan Sentral Tanaman Pangan, 6 Kecamatan di Mukomuko Tidak Dapat Jatah Pupuk Subsidi

Sabtu 15 Feb 2025 - 10:52 WIB
Reporter : Firmansyah
Editor : Sumarlin

Yaitu  Kecamatan Selagan 350 ton, Penarik 10 ton, XIV Koto 300 ton, V Koto 58 ton, Air Manjuto 150 ton, Lubuk Pinang 964 ton, Ipuh 28 ton, Malin Deman 15 ton.

"Jadi pengaturan alokasi pupuk bersubsidi setiap kecamatan diatur menggunakan SK kepala dinas. Keputusan kepala dinas ini menindaklanjuti SK Kepala Dinas DPHTP Provinsi Bengkulu, tentang alokasi pupuk bersubsidi untuk daerah," tutupnya.

 

Kategori :