Ramah Tamah dan Buka Puasa Bersama, Gubernur: Menjaga Silahturahmi Itu Penting untuk Membangun Bengkulu

SILAHTURAHMI: Suasana buka puasa bersama Pemprov Bengkulu dan jajaran Forkopimda tingkat kabupaten dan kota di Balai Raya Semarak Bengkulu, Rabu, 5 Maret 2025. RENO/RB--

“Berharap besar untuk silaturahmi ini dapat berjalan berkelanjutan, sehingga dapat membangun daerah yang lebih maju,” terang Teddy.

BACA JUGA:Sah oleh Negara, PT BNT Menang Lelang tapi Diklaim Oknum Warga, PT BNT Miliki SHM

BACA JUGA:Ada yang Salah, Elpiji 3 Kg Sudah Tembus Rp40 Ribu per Tabung

Ditambahkan Bupati Rejang Lebong, Muhammad Fikri, SE, ada beberapa kepala daerah juga yang berhalangan hadir karena ada agenda di Jakarta, namun dihadiri oleh perwakilan masing-masing, sehingga komunikasi tetap berjalan dengan baik.

“InsyaAllah jika Forkimda di masing-masing daerah komunikasinya berjalan dengan baik,” ucap Fikri.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan