AHM Buka Pendaftaran Mudik dan Balik Bareng Honda 2025

MUDIK: Tahun ini, PT Astra Honda Motor (AHM) kembali menghadirkan program Mudik dan Balik Bareng Honda (MBBH) bagi konsumen setia sepeda motor Honda.-foto: astra honda motor/koranrb.id-

Untuk pemudik tujuan Semarang akan turun di Museum Ronggowarsito dengan 10 truk yang membawa 400 sepeda motor serta 20 bus yang mengantar 800 pemudik.

Sedangkan untuk arus balik, AHM menyediakan 20 bus yang akan membawa 800 pemudik kembali ke Jakarta pada 6 April 2025, disertai dengan 10 truk yang mengangkut 400 sepeda motor. 

Setiap peserta MBBH mendapatkan fasilitas berupa dua kursi bus, pengangkutan satu unit sepeda motor Honda, asuransi perjalanan, layanan kesehatan, jaket, konsumsi selama perjalanan, dan rest area yang nyaman. Untuk menambah kemeriahan, AHM juga mengadakan undian berhadiah dua sepeda motor, gadget, dan berbagai hadiah menarik lainnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan