48 Keluarga Belum Terima PKH dan BPNT Teriwulan I di Bengkulu Utara, Ini Kendalanya

Senin 21 Apr 2025 - 22:40 WIB
Reporter : Tri Shandy Ramadani
Editor : M. Rizki Amanda Lubis

Mereka akan dibantu oleh pendamping sosial masing-masing desa. 

“Ini bukan kesalahan dari peserta atau penerima bantuan sosial. Adapun perbaikan data tersebut akan segera diproses sehingga bisa diakumulasikan kucuran bansos di triwulan 2 mendatang,” sebutnya. 

Dia menambahkan, total dana Bansos yang diterima Bengkulu Utara untuk ribuan KPM itu, mencapai Rp11 miliar lebih. 

“Hal ini tentunya sangat membantu masyarakat apalagi saat ini kebutuhan masyarakat meningkat sepanjang bulan puasa Ramadan 1446 Hijriah hingga hari raya Idul Fitri nanti,” demikian Agus

Kategori :