Wisata Arung Jeram Aktif, Bupati Azhari Akan Uji Coba

Selasa 15 Apr 2025 - 22:13 WIB
Reporter : Fiki Susadi
Editor : Patris Muwardi

“Kita upayakan untuk melakukan penambahan perahu,” ucapnya. 

Riki berharap, dengan adanya uji coba arung jeram ini, dapat menghidupkan kembali wisata arung jerang di Kabupaten Lebong.

Dengan wisata arung jeram ini, diharapkan bisa menarik wisatawan berkunjung ke Kabupaten Lebong.

“Ini langkah awal kita untuk memajukan kembali sektor wisata yang ada di Kabupaten Lebong, semoga semua usaha ini bisa berjalan dengan baik,” tutupnya

Kategori :