Sering Ditemukan di Sawah! Berikut 5 Predator Ulat, Berjasa bagi Petani

Selasa 15 Apr 2025 - 18:03 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Walaupun bisa mengurangi risiko sengatan, tindakan ini juga dapat mengganggu keseimbangan ekosistem.

4. Burung

BACA JUGA:Bisa Bertelur Tanpa Kawin! Berikut 7 Fakta Unik Serangga Tongkat

Dikutip dari laman Australian Lepidoptera, burung insektivor, terutama burung kicau berukuran kecil, memiliki peran penting sebagai predator ulat dan hama lainnya. 

Burung insektivor sangat efektif dalam mengendalikan populasi ulat. 

Dimana, burung ini bisa menangkap ulat yang berada di pepohonan, semak-semak dan bahkan di tanah. 

Dengan kemampuan mereka untuk terbang dan bergerak dengan cepat memungkinkan mereka untuk mengejar dan menangkap mangsa dengan efisien.

Burung-burung ini sering kali memiliki penglihatan yang tajam, yang membantu mereka mendeteksi ulat dan serangga lainnya di antara dedaunan.

BACA JUGA:Menilik 5 Serangga Bioluminesensi, Bisa Mengeluarkan Cahaya

Banyak burung pemakan ulat memiliki warna mencolok, yang tidak hanya menarik perhatian tetapi juga dapat berfungsi sebagai peringatan bagi predator lain tentang potensi racun.

5. Kadal

Dikutip dari laman Ecologyasia, kadal merupakan salah satu predator alami yang sangat bermanfaat dalam mengendalikan populasi ulat.

Kadal, baik yang arboreal seperti bunglon surai maupun terestrial seperti kadal kebun, memiliki peran penting dalam mengendalikan populasi ulat.

Dimana, mereka berburu ulat di berbagai habitat, baik di atas pohon maupun di tanah dan semak-semak.

Dengan kemampuan berburu yang efisien, maka kadal membantu menjaga keseimbangan ekosistem dan mendukung kesehatan tanaman.

BACA JUGA:Serangga Bau! Berikut 7 Fakta Unik Ketonggeng, Bentuk Tubuh Gabungan Laba-laba dan Kalajengking

Kategori :