Matangkan Persiapan Alur Mudik, Pemprov Batasi Lalu Lintas Kendaraan

Sabtu 22 Mar 2025 - 23:30 WIB
Reporter : RENO DWI PRANOTO
Editor : M. Rizki Amanda Lubis

Sementara itu, Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Bengkulu telah merancang berbagai persiapan dalam situasi tersebut, seperti menurunkan sebanyak 68 personel untuk ditempatkan dibeberapa posko seperti Bandara Fatmawati Soekarno, Jalan Tol, Pelabuhan Pulau Baai dan Pantai Panjang.

BACA JUGA:Rachmat: Harus Selesai Saat Kepemimpinan Saya, Pembangunan Masjid Agung Benteng

BACA JUGA:Polisi Cek Bus Angkutan Mudik Lebaran, Terminal Purwodadi Arga Makmur

Selain itu, Basarnas juga akan berkoordinasi dengan TNI, Polri, BPBD, BMKG, Dinas Perhubungan, KSOP, Pemerintah Daerah dalam penanganan situasi darurat. 

“Dengan adanya Siaga SAR Khusus Idulfitri 1446 H, Basarnas Bengkulu berkomitmen untuk memastikan keamanan dan keselamatan masyarakat selama periode mudik dan libur lebaran,” kata kepala Basarnas Bengkulu, Muslikun Sodik.

Kategori :