Pemprov Bengkulu Fokus Wujudkan Program 100 Hari Kerja Helmi-Mian

Senin 10 Mar 2025 - 23:20 WIB
Reporter : RENO DWI PRANOTO
Editor : Ade Haryanto

“Dengan buka TikTok cari akun Helmi Hasan, sampaikan keluhan, dan akan langsung ditindaklanjuti,” terang Herwan.

Menurutnya, Gubernur dan Wakil Gubernur Bengkulu ingin menunjukkan bahwa Pemprov Bengkulu di bawah kepemimpinan Helmi-Mian bukan hanya hadir di kursi pemerintahan saja, namun juga siap mendengar melalui cara apapun dan langsung bertindak cepat. 

 

Kategori :