Banyak Pasangan! Berikut 5 Fakta Unik Eastern Fox Squirrel

Selasa 18 Feb 2025 - 20:25 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

4. Sistem reproduksi eastern fox squirrel

Dikutip dari laman Animal diversity, eastern fox squirrel memiliki sistem perkawinan poligini, di mana baik jantan maupun betina dapat memiliki lebih dari satu pasangan. 

Adapun musim kawin yang terjadi dua kali dalam setahun, yaitu pada bulan Mei dan Desember.

Selama musim kawin, eastern fox squirrel jantan akan menunjukkan perilaku agresif dan atraktif, seperti mengeluarkan suara khas dan melakukan tarian untuk menarik perhatian betina. 

BACA JUGA:Mamalia Raksasa! Berikut 5 Fakta Unik Giant Anteater, Pemakan Semut

Eastern fox squirrel betina dapat melahirkan antara 2 - 7 ekor anak dalam satu kali persalinan. 

Anakan eastern fox squirrel akan bergantung pada induknya selama beberapa bulan sebelum mulai mandiri.

Pada usia sekitar 11 bulan, maka anakan eastern fox squirrel kematangan seksual.

5. Populasi eastern fox squirrel masih seimbang

Dikutip dari laman Animal diversity, walaupun belum ada data resmi mengenai jumlah populasi eastern fox squirrel di alam liar, status tupai yang tidak dilindungi menunjukkan bahwa populasi mereka relatif stabil.

BACA JUGA:Pakai Rompi! Berikut 5 Fakta Unik Tamandua, Mamalia Lucu

Adapun salah satu faktor yang mendukung kelangsungan hidup eastern fox squirrel adalah kemampuan reproduksi yang cepat. 

Dimana, eastern fox squirrel dapat berkembang biak beberapa kali dalam setahun.

Hal tersebut memungkinkan populasi eastern fox squirrel untuk pulih dengan cepat meskipun ada predator dari hewan lain, seperti burung elang dan mamalia predator.

Selain itu, sifat waspada eastern fox squirrel bisa membantu mengurangi risiko menjadi mangsa. 

BACA JUGA:Besarnya Ganas! Berikut 5 Fakta Mamalia Herbivora yang Kecilnya Menggemaskan

Kategori :