“Yang pastinya Pemkab Mukomuko bukan sebagai pelaksana Program MBG, hanya memfasilitasi pihak BGN saja, untuk melaksanakan program tersebut,” tutupnya.
Sementara itu, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Mukomuko Dr Abdiyanto SH, M.Si CLA mengatakan, Pemkab Mukomuko telah menyiapkan dana sebesar Rp 200 juta dalam APBD 2025 untuk mendukung Program MBG. Dimana dana tersebut dialokasikan ke Disdikbud Mukomuko.
"Dananya masih sedikit, karena kami belum tahu, yang penting ada kode rekening dulu, ada anggarannya dulu, kalau sudah jelas baru kami sesuaikan. Penggaran MBG ini juga bentuk kontribusi daerah mendukung program pusat,” tandasnya
Kategori :