“Sita juga akan mempersiapkan segala sesuatu sehingga penempatan pedagang nantinya berjalan lancar dan semua pedagang yang berhak bisa mendapatkan loaksi yang tepat,” ujar Fitriansyah.
Selain itu, Pemkab Bengkulu Utara juga akan melengkapi fasilitas pembangunan setelah nantinya pasar tersebut diserahkan dan menjadi barnag milik daerah.
Pemkab Bengkulu Utara juga sudah menyiapkan untuk pembuatan tegangan listrik yang cukup.
“Kita juga sudah menyusun agenda pembangunan fasilitas penunjang seperti pembangunan drainase dan jalan lingkar pasar purwodadi yang akan dilaksanakan tahun ini,” jelas Sekda.
Kategori :