Hati-hati! Berikut 5 Ulat Berbahaya yang Tidak Boleh Disentuh

Senin 03 Feb 2025 - 18:29 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Peningkatan populasi ulat ini di area pemukiman telah menjadi perhatian, hal ini karena dapat meningkatkan risiko kontak dengan manusia.

Selain Hemileuca maia, ada banyak spesies ulat lain yang juga berbahaya dan dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan.

Hal ini mulai dari iritasi ringan hingga kondisi yang lebih serius seperti gangguan pencernaan dan bahkan kematian. 

Walaupun ulat-ulat ini tidak ditemukan di Indonesia, namun penting untuk tetap waspada pada saat bepergian ke negara-negara di mana spesies ini ada. 

Dengan cara menghindari kontak langsung dengan ulat dan mengenali spesies yang berbahaya adalah langkah yang bijak untuk menjaga keselamatan. (**)

Kategori :