Rifai Klaim Data Hasil Perolehan Suara PSU Bengkulu Selatan Akurat, Pesan KPU dan Bawaslu

Calon Bupati nomor urut 03 Rifai bersama tim pemenangan.--RIO/RB
BACA JUGA:Pastikan Bantuan Alsintan Tepat Sasaran
“Pleno di kecamatan dimulai besok tanggal 21 (April 2025) serentak di seluruh kecamatan. Pleno kabupaten dilaksanakan setelah selesai semua di tingkat Kecamatan,” sampai Erina.
Sedangkan Ketua Bawaslu Bengkulu Selatan Sahran menambahkan proses PSU selanjutnya pengawasan pleno di kecamatan dan pleno di tingkat kabupaten. Terkait soal pelanggaran dan laporan PSU Bawaslu siap menerima.
“Kalau untuk laporan tahapan pungut hitung hari ini (20 April 2025) terakhir yo. Dan Bawaslu tetap melayani laporan sesuai dengan jam kerja dan sesuai tahapan yo,” terang Sahran.