Sesuai Jenis Kulit Wajah! Berikut 5 Tips Pilih Produk Perawatan Jenggot

Jenggot. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--

BENGKULU, KORANRB.ID- Merawat jenggot memerlukan perhatian lebih, terutama dalam memilih produk yang sesuai dengan jenis kulit. 

Kamu bisa menggunakan berbagai produk perawatan jenggot yang seimbang, baik minyak jenggot maupun balm. 

Selain itu, pastikan untuk tetap menjaga kebersihan dan kelembapan jenggot.

Selain memilih produk yang tepat, jangan lupa untuk rutin membersihkan jenggot dan kulit wajah, serta menjaga pola makan yang sehat untuk mendukung pertumbuhan jenggot yang optimal. 

BACA JUGA:Jangan Dibiarkan! Berikut 4 Tips Mengatasi Luka pada Anjing

Yuk, simak 5 tips pilih produk perawatan jenggot, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:

1. Kulit kering

Dikutip dari laman Beard Gains, memilih produk perawatan jenggot yang tepat sangat penting, terutama bagi mereka yang memiliki kulit kering. 

Berikut terdapat beberapa tips tambahan untuk merawat jenggot dan kulit di bawahnya seperti, pilih produk yang tepat, rutin mencuci jenggot, eksfoliasi secara teratur, gunakan minyak jenggot, hidrasi dari dalam dan perhatikan pola makan.

BACA JUGA:Menghindarkan Kucing dari Kecemasan di Hari Lebaran! Berikut 3 Tipsnya!

Dengan perawatan yang tepat, maka jenggot kamu tidak hanya akan terlihat lebih baik, namun juga terasa lebih nyaman dan sehat. 

2. Kulit berminyak

Dikutip dari laman Beard Gains, gunakan shampo jenggot yang dirancang untuk kulit berminyak. 

Hal ini akan membantu membersihkan kotoran dan minyak berlebih tanpa mengeringkan kulit.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan