Bisa Ditemukan di Indonesia! Berikut 3 Kadal Terbesar di Asia

Biawak air asia. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--
Oleh karena itulah, upaya konservasi sangat penting untuk memastikan kelangsungan hidup spesies ini.
BACA JUGA:Hati-hati! Berikut 4 Reptil Ganas Berada di Sungai Nil
BACA JUGA:Wow! Berikut 5 Mamalia yang Bisa Bertahan Hidup Tanpa Minum Air
Program konservasi yang dilakukan mencakup perlindungan habitat, pengawasan populasi, serta edukasi kepada masyarakat lokal tentang pentingnya menjaga komodo dan ekosistemnya.
Dengan upaya yang tepat, maka diharapkan populasi komodo dapat dipertahankan dan bahkan ditingkatkan di masa yang akan datang.
2. Biawak air asia
Dikutip dari laman Ecologyasia, biawak air Asia dengan nama ilmiahnya Varanus salvator, merupakan salah satu kadal terbesar di Asia dan memiliki banyak keunikan.
BACA JUGA:Bisa Bernapas Dalam Air! Berikut 5 Fakta Unik Reptil Anole Air
BACA JUGA:Makanan Tergantung Musim! Berikut 6 Fakta Unik Sable, Mamalia Kecil yang Hidup di Permukaan Tanah
Dengan panjang tubuhnya sekitar 3 meter, biawak air Asia memiliki tubuh yang lebih ramping jika dibandingkan dengan komodo, yang membuatnya lebih ringan.
Walaupun demikian, gigitan biawak air Asia sangat kuat dan dapat berbahaya bagi manusia.
Kemampuan adaptasi biawak air Asia sangat mengesankan, karena ia dapat hidup di berbagai habitat, mulai dari sungai, hutan bakau, hingga area pemukiman.
Dengan keahlian berenang, memanjat dan menggali lubang menjadikannya predator yang efisien.
BACA JUGA:Berbahaya! Berikut 5 Fakta Unik Ular Berbibir Putih, Reptil Berwarna Cantik
BACA JUGA:Mamalia Herbivora! Berikut 5 Fakta Unik Dugong, Bisa Hidup Puluhan Tahun