Menilik Pohon dengan Teknologi Penyimpanan Air Alami! Berikut 3 Fakta Unik Indian Laurel

Pohon Indian Laurel. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--

BENGKULU, KORANRB.ID- Apakah kamu pernah membayangkan ada pohon yang bisa menyimpan air di dalam batangnya seperti teknologi alami? 

Yups, Indian laurel dengan nama latinnya ilmiah Ficus microcarpa, memiliki banyak keunikan dan manfaat. 

Dimana, kemampuan pohon ini untuk menyimpan cadangan air membuatnya sangat berharga.

Hal ini terutama di daerah yang mengalami musim panas yang ekstrem.

BACA JUGA:Bisa Menghambat Pertumbuhan! Berikut 5 Jenis Hama dan Penyakit yang Sering Menyerang Tanaman Kuping Gajah

BACA JUGA:Mamalia hingga Burung! Berikut 3 Hewan yang Ternyata Bisa Ditunggangi

Suku Konda Reddi di India telah lama memanfaatkan pohon ini, dan penelitian oleh Departemen Kehutanan menunjukkan bahwa pohon ini bisa berfungsi sebagai sumber air alami.

Selain itu, kayu dari indian laurel dikenal berkualitas tinggi dan sering digunakan dalam berbagai aplikasi, mulai dari konstruksi hingga pembuatan furnitur. 

Hal inilah yang menjadikannya salah satu sumber daya yang penting secara ekonomi di wilayah-wilayah tempat pohon ini tumbuh.

Namun demikian, perlu diingat bahwa tidak semua jenis indian laurel memiliki dampak positif. 

BACA JUGA:Wow! Berikut 4 Tanaman Bisa Menyembuhkan Tanah Akibat Limbah Industri

BACA JUGA:Wow! Berikut 5 Mamalia yang Bisa Bertahan Hidup Tanpa Minum Air

Terdapat beberapa varietas bisa bersifat invasif, yang berarti mereka dapat tumbuh dengan cepat dan mengganggu ekosistem lokal. 

Yuk, simak 3 fakta unik indian laurel, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan