Wow! Berikut 5 Hewan Besar yang Bisa Berlari Kencang

Harimau, salah satu hewan besar yang bisa berlari kencang. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--
BACA JUGA:Endemik Australia! Berikut 6 Fakta Unik Diamond Firetail, Burung Cantik
Bison adalah salah satu hewan herbivora (pemakan tumbuhan) yang memakan berbagai jenis vegetasi, termasuk tanaman berbunga, daun tanaman berkatu dan lumut kerak.
Biasanya bison dapat ditemukan di padang rumput dan daerah terbuka, di mana mereka dapat mencari makanan dengan mudah.
3. Singa
Dikutip dari laman Arjca, singa dengan nama ilmiahnya Panthera leo, merupakan salah satu predator teratas di ekosistem sabana dan padang rumput Afrika.
BACA JUGA:Endemik Australia! Berikut 6 Fakta Unik Diamond Firetail, Burung Cantik
Adapun berat tubuh singa sekitar 250 kg dan panjang tubuhnya sekitar 3 meter.
Dengan tubuhnya yang yang kuat dan berotot, yang memungkinkan singa untuk berlari dengan kecepatan maksimum sekitar 81 km per jam.
Adapun mangsa dari singa adalah hyena, anjing liar, zebra, rusa, kerbau dan berbagai jenis antelop.
Salah satu ciri khas singa adalah mempunyai perilaku yang sosial.
BACA JUGA:Punya Segudang Manfaat! Berikut 5 Fakta Unik Mahkota Dewa, Tanaman Ajaib
Biasanya singa berburu dalam kelompok yang disebut "pride".
Dimana, struktur sosial ini memungkinkan singa untuk bekerja sama dalam memburu mangsa yang lebih besar dan lebih kuat.
Singa sering kali bersembunyi di semak-semak atau di tempat teduh untuk mengintai mangsanya.
Kemampuan bersembunyi dan berstrategi tersebut, dikombinasikan dengan stamina tinggi, sehingga membuat singa menjadi pemburu yang sangat efektif.