Lowongan Kerja Bagi Lulusan S1 dan S2 di Badan Gizi Nasional

Sabtu 18 Jan 2025 - 19:06 WIB
Reporter : Wesjer Tourindo
Editor : Fazlul Rahman

wajib mengakhiri ikatan kerja dengan instansi asal bila dinyatakan lulus seleksi.

13.Wajib mendaftar online di laman https://spp-indonesia.com

Untuk Dokumen yang disiapkan kemudian diunggah pada aplikasi rekrutmen yaitu

1. Surat lamaran, ditujukan kepada Yth Kepala BGN RI, U.b Ketua Rekrutmen SPPIB3 di Jakarta.

2. Scan KTP dan kartu keluarga

3. Foto berlatar belakang putih

4. Scan ijazah dan daftar nilai/ IPK

BACA JUGA:Resep Olahan Udang Rebon dan Cara Mudah Membuatnya, Gampang Banget!

BACA JUGA:Jarang Hadir Rapat, Sekda Bengkulu Selatan Tegur Kepala OPD

5. Scan sertifikat kursus/ diklat yang pernah dilakukan (apabila ada)

6. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)

7. Surat kesehatan jasmani dan kesehatan Rohani (dari dokter jiwa) dari Rumahsakit.

8. Surat bebas narkoba

9. Kartu BPJS (masih aktif dan tanpa tunggakan)

10. Kartu NPWP

11. Menandatangani Form Surat Pernyataan terlampir, bermeterai Rp10.000.

Kategori :