Menilik 5 Hewan yang Paling Sering Dicari di Internet Seluruh Dunia

Rabu 16 Apr 2025 - 20:03 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BENGKULU, KORANRB.ID- Kehadiran internet telah mengubah cara kita mengakses informasi, termasuk informasi tentang hewan. 

Dengan kemudahan tersebut, maka kita bisa lebih memahami berbagai spesies hewan, perilaku mereka, dan cara berinteraksi dengan mereka. 

Dengan memanfaatkan internet untuk mencari informasi tentang hewan, maka kita dapat meningkatkan pemahaman kita tentang dunia satwa dan cara berinteraksi dengan mereka secara aman dan harmonis. 

Pengetahuan ini tidak hanya bermanfaat bagi individu, namun juga untuk masyarakat secara keseluruhan dalam upaya menjaga keseimbangan ekosistem.

Nah, tiap kali kita mencari soal hewan tertentu di sana, data itu akan tersimpan dan diakumulasi jumlahnya sehingga bisa menghasilkan daftar hewan dengan volume pencarian tertinggi.

BACA JUGA:Sempat Menghilang! Berikut 4 Fakta Unik Ekidna Attenborough, Mamalia Primitif

yuk, simak 5 hewan yang paling sering dicari di internet seluruh dunia, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:

1. Anjing

Dikutip dari laman BBC, anjing dengan nama ilmiahnya Canis familiaris dikenal sebagai "kawan setia manusia" dan memiliki hubungan yang sangat erat dengan manusia selama ribuan tahun. 

Anjing didomestikasi dari serigala dengan nama ilmiahnya Canis lupus sekitar 11.000 - 15.000 tahun yang lalu. 

Adapun proses domestikasi ini terjadi ketika serigala yang lebih jinak mulai berinteraksi dengan manusia, dan seiring waktu, mereka berkembang menjadi anjing yang kita kenal sekarang.

BACA JUGA:Mamalia hingga Burung! Berikut 3 Hewan yang Ternyata Bisa Ditunggangi

Sejak awal, anjing telah berfungsi sebagai teman, pemburu dan penjaga. 

Mereka membantu manusia dalam berburu, menggembala ternak dan melindungi rumah.

Anjing dikenal karena kecerdasan dan kemampuan mereka untuk dilatih. 

Kategori :