Resep Pisang Goreng Keju Cokelat Super Praktis Enaknya

Kamis 27 Mar 2025 - 13:00 WIB
Reporter : Tri Shandy Ramadani
Editor : Fazlul Rahman

KORANRB.ID - Siapa yang bisa menolak enaknya pisang goreng? Rasa yang sangat enak rasa pisang yang legit, ditambah taburan panir crispy serta keju dan coklat di dalamnya membuat kelezatan cemilan yang satu ini semakin luar biasa enaknya kalau topingnya banyak. 

Cemilan ini pun bisa dibuat dengan sangat mudah di rumah. Kamu penasaran ingin mencoba memasak pisang? Berikut ini kami kami sajikan resep pisang keju coklat dan cara pembuatan yang mudah dan sangat bisa kamu terapkan sesuai keinginan, tapi rasanya sangat luar biasa.

1. pisang keju coklat

Bahan-bahan:

- Siapkan pisang bebrapa buah, dan usahakan yang belum terlalu matang

- 10 sendok tepung terigu 

- Tepung roti/ panir

- Coklat blok dan keju yang di potong memanjang

- Garam secukupnya

- Sachet vanilla 

- 2 sendok gula putih

- Air secukupnya

Cara pembuatanya:

- Campurkan vanilla, gula, garam dan tepung dan beri air sedikit demi sedikit kemudian aduk-aduk sampai merata pada sebuah wadah.

- Kupas dulu pisang, sesudah pisang dikupas dari kulitnya. Kemudian di bela di bagian tengah, tapi jangan sampai terputus lalu masukan coklat blok yang sudah di potong-potong memanjang beserta keju.

Tags :
Kategori :

Terkait