Diketahui, cuaca ekstrem yang terjadi hampir di seluruh wilayah Kabupaten Kepahiang sepanjang, Rabu 12 Maret 2025 telah menyebabkan sejumlah bencana. Termasuk di lokasi kejadian, menyebabkan terjadinya longsor yang menyebabkan jalan putus total.
BPBD Kabupaten Kepahiang mendata, jalan penghubung antara Kecamatan Bermani Ilir (Desa Air Raman) - Kecamatan Seberang Musi (Desa Benuang Galing) sempat tak bisa dilalui, usai material terdiri dari tanah dan bebatuan, menutupi badan jalan.
Akibatnya, jalan penghubung yang selama ini jadi akses penting masyarakat di dua kecamatan tak bisa dilalui baik kendaraan roda dua maupun roda empat.
Kategori :