Jadi Hama yang Merugikan! Berikut 5 Serangga yang Hidup Berkoloni

Kamis 20 Feb 2025 - 11:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Rayap pekerja, yang merupakan anggota koloni yang paling banyak, memiliki tugas penting dalam mencari makanan, membangun sarang dan merawat larva.

Walaupun rayap berperan sebagai dekomposer yang membantu menguraikan bahan organik dan menjaga keseimbangan ekosistem, namun serangga ini juga dikenal sebagai hama yang dapat menyebabkan kerusakan signifikan pada struktur kayu, tanaman dan bangunan. 

Adapun kerusakan yang ditimbulkan oleh rayap bisa menjadi masalah serius bagi pemilik rumah dan bisnis, sehingga pengendalian populasi rayap menjadi penting.

2. Semut

BACA JUGA:Serangga Invasif! Berikut 5 Fakta Lalat Lentera Tutul

Dikutip dari laman Discover Wildlife, semut merupakan serangga sosial yang sangat menarik dan memiliki peran penting dalam ekosistem. 

Dimana, semut berkoloni dan membangun sarang di berbagai tempat, yang memungkinkan mereka untuk beradaptasi dengan lingkungan yang berbeda. 

Dengan struktur hierarki dalam koloni semut, yang terdiri dari ratu, semut prajurit dan semut pekerja, maka menunjukkan bagaimana mereka bekerja sama untuk memastikan kelangsungan hidup koloninya.

Adapun ratu semut bertanggung jawab untuk reproduksi, sementara semut pekerja melakukan berbagai tugas seperti mencari makanan, merawat larva dan membangun sarang. 

Sementara semut prajurit, melindungi koloni dari ancaman. 

BACA JUGA:Pura-pura Terluka! Berikut 5 Fakta Unik Crimson Chat, Pemakan Serangga dan Nektar

Dengan cara kerjasama tersebut memungkinkan semut untuk menjadi salah satu kelompok serangga yang paling sukses di planet ini.

Walaupun semut tidak agresif terhadap manusia, namun interaksi mereka dengan lingkungan sekitar bisa menjadi masalah.

Hal ini terutama pada saat semut merusak perabotan atau barang-barang. 

Namun demikian, semut juga memiliki manfaat, seperti membantu dalam proses penguraian bahan organik dan sebagai predator alami bagi hama lainnya.

3. Belalang

Kategori :